Perbedaan pprint dan print pada Python
pprint menyediakan fungsi yang berguna untuk menampilkan struktur data yang rumit (misalnya:
list atau
dictionary) kelayar
console agar tampilannya lebih menarik dan mudah dibaca. Modul ini memiliki dua fungsi utama, yaitu
pprint() dan
pformat(). Pada saat kedua fungsi ini dipanggil, sebenarnya Python
Interpreter memanggil metode
pprint() dan
pformat yang terdapat didalam kelas
PrettyPrinter.
Contoh, perhatikan struktur data berikut.
J
ika kita tampilkan mengunakan cara normal (statement atau fungsi pritn() ), maka hasilnya adalah sebagai berikut:
Untuk membuat tampilan yang lebih rapi dan mudah dibaca, kita dapat menggunakan fungsi pprint() yang terdapat di dalam modul pprint.
Contoh sebagai berikut:
Bisa juga menyertakan parameter width untuk menagatur lebar tampilan.
Contoh sebagai berikut:
ADS HERE !!!